• sistem kemanan bank di Indonesia

    Bank adalah lembaga yang didirikan untuk menerima simpanan sejumlah uang, meminjamkan uang, dll dengan beberapa prosedur yang berlaku.

    Tetapi apakah bank di Indonesia sampai sekarang cukup mempunyai keamanan yang benar - benar bisa menjamin ??

    Beberapa akhir belakangan ini banyak terjadi kasus pembobolan ATM di beberapa bank yang ada di Indonesia, contohnya adalah kasus melinda dee.
    Lebih dari 1 miliar yang disimpan oleh seorang nasabah raib 'dijebol' oleh melinda dee.

    Menurutnya kecurigaan terjadi ketika sang korban mengecek rekening korban tersebut. Tetapi tiba - tiba sang korban terkejut, ketika ada penarikan uang yang dilakukan pada hari sabtu & minggu, padahal sang korban sama sekali tidak melakukannya. Akhirnya singkat cerita melinda dee lah merupakan pelaku dibalik semua ini, bahkan ketika diperiksa lagi, ternyata penarikan yang dilakukan bukan hanya 1 kali melainkan lebih.

    Kita dapat menarik kesimpulan bahwa penjebolan uang bukan berarti dari pihak luar saja, bahkan dari pihak internal sendiri, oleh karena itu bagi para nasabah agar selalu mencek jumlah saldo anda selalu, supaya hal yang serupa tidak terjadi kembali.

0 comments:

Posting Komentar